Postingan

Paradigma Islam Yes, Partai Islam No

Paradigma; Islam Yes, Partai Islam No Oleh: Meta Ratna Sari dan Wulan A. Br. Tarigan A. Pendahuluan Agama dan politik merupakan dua aspek fundamental dalam kehidupan manusia, dan persoalan hubungan antara keduanya juga telah menjadi bahan pemikiran para cendikiawan. Hubungan antara agama dan politik selalu menarik untuk dikaji, karena keduanya sama-sama memainkan peran penting dalam kehidupan manusia. Seiring dengan perkembangan zaman dan perubahan pola kehidupan politik, berkembanglah pemikiran politik Islam yang beragam. Satu diantara pemikiran politik Islam yang menjadi perhatian masyarakat Indonesia adalah pemikiran bersifat rasional dan fungsional seorang cendikiawan muslim yaitu Nurcholis Majid Nurcholish Madjid merupakan tokoh pembaharuan pemikiran Islam yang tidak hanya menarik, tetapi juga unik dan membingungkan, baik dalam wacana pemikiran keagamaan (Islam), budaya, maupun politik di Indonesia. Nurcholish Madjid merupakan sosok yang dinilai kontroversial. memahami ...

Hadits Tarbawi tentang Peran Orangtua dalam Pendidikan

Gambar
PERAN ORANGTUA DALAM PENDIDIKAN Makalah ini Dibuat untuk memenuhi Tugas Mata Kuliah HADITS TARBAWI Dipresentasikan, Senin 22 Oktober 2018 Oleh: Meta Ratna sari    (11611201668) Nila Kosmila         (11611201655) Pembimbing: Bachtiar Rezky Habibie, M.Pd.I  PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FIQIH 5B FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU 2018 KATA PENGANTAR Alhamdulillahi rabbil ‘alamin puji syukur penulis haturkan kehadirat Allah Swt yang telah melimpahkan Rahmat dan Karunia-Nya sehingga makalah yang berjudul Peran Orangtua dalam Pendidikan  ini dapat terselesaikan sesuai dengan yang diharapkan dan tepat pada waktunya. Shalawat dan salam senantiasa  tercurah kepada junjungan alam yakni  Nabi Besar Muhammad SAW, beserta Keluarga dan para Sahabatnya yang dengan gigih dalam mensyiarkan agama Islam ke penjuru dunia.  Ucapan terimakasih kami sam...

Antara cita dan fakta; problematika pendidikan Islam di Indonesia

ANTARA CITA DAN FAKTA: Problematika Pendidikan Islam di Indonesia Oleh: Meta Ratna Sari A.     Pengertian Pendidikan Islam Agama merupakan bagian penting dalam perkembangan kehidupan manusia, masyarakat, dan juga negara. Islam sebagai agama yang dianut oleh mayoritas masyarakat Indonesia yang ajarannya mengatur keseluruhan aspek kehidupan manusia diantaranya berkaitan dengan masalah pendidikan. Menurut Dr. Al-Rasyidin, M.A dan Dr. H. Samsul Nizar, M.A bahwa, istilah pendidikan dalam konteks Islam pada umumnya mengacu kepada term altarbiyah, al-ta’dib, dan al-ta’lim. Dari ketiga istilah tersebut, term yang populer digunakan dalam praktek pendidikan Islam ialah term al-tarbiyah, sedangkan term al-ta’dib dan al-ta’lim jarang sekali digunakan. Meskipun menurut Ahmad Syalabi kedua istilah tersebut telah lama digunakan sejak awal pertumbuhan pendidikan Islam. [1]   Istilah al-Tarbiayah berasal dari kata rabb. Walaupun kata ini memiliki banyak arti, akan teta...